Wednesday, 8 June 2022

Lirik Lagu Sedikit Bintang Di Langit - Nurfan Official

Sedikit Bintang Di Langit

Karya cipta : Nurfan

Kutatap langit
sedikit bintang dilangit
Kulangkahkan kaki
dan pergi untuk kekasih

Kutau aku
sudah didepan rumahmu
Kuketuk pintu
berharap yang bukakan kamu

Bridge
Tak kubayangkan
kepadamu
Kau akan menutup pintu hatimu
tak percayakan kamu

Reff
Sedikit bintang dilangit
memberi arti engkau tak seindah lagi
Sedikit bintang dilangit
memberi arti cintamu tak sebanyak lagi

No comments: